Camilan Nusantara

Bagers (Bagea Crispy)

Rp 20.000

Deskripsi Produk :

Berat Bersih: 100 gr
Kandungan Bahan: Tepung sagu alami, gula aren dan santan kelapa
Varian / Rasa: Original

Bagea crispy merupakan cemilan khas simbune Kolaka timur Sulawesi tenggara,yang dibuat menggunakan resep turun temurun, yang kaya dengan nutrisi cocok bagi mereka yang mempunyai kolesterol tinggi dan yang mempunyai penyakit diabet.


Bagers Sulawesi Tenggara

Profil UMKM

Bagea adalah makanan tradisional Sulawesi Tenggara. Pada awal tahun 2000- an bagers (bagea crispy) mulai jarang di produksi untuk dijual di pasaran, hnya untuk konsumsi pribadi saja (lebaran) . Tahun 2018 saya mulai buka usaha kedai kopi (kedai neng) cemilan/ bagea, dll, sembari mengnal lebih jauh dan mempelajari sejarah bagea tolaki, ternyata sangat berpotensi di pasaran, dengan alasan kue bagea sudah langka, baik untuk kesehatan, terjaga originalnya". Keunggulan atau nilai tambah dari UMKM ini yaitu memperluas pemasaran dengan ekspor produk.