Camilan Nusantara

Madu Tetrigona apicalis

Rp 500.000

Deskripsi Produk :

Berat Bersih: 300g
Kandungan Bahan: Mdau Murni
Varian / Rasa: Asam

Produk : Madu Trigona apicalis
Kemasan : Botol Kaca
Netto : 300gr
100% madu Murni

Lebah tetrigona apicalis merupakan lebah trigona yang langka, hanya ditemukan pada daerah hutan dengan vegetasi damar yang melimpah. Bersayap putih, jinak, dan lambat dalam produksi madu.

SUHITA BEE FARM membudidayakan di desa pemerihan, Bengkunat - Pesisir Barat. Disana kami hanya focus pada jenis Tetrigona apicalis, binghami, dan melanoleuca.

Tetrigona apicalis membuat sarang dan kantong madunya dari propolis damar. Berbentuk bulat telur, keras, dan beraroma damar yang menyengat, maduya encer dengan rasa yang asam.

Secara alami madu apicalis sudah terlarut propolis damar sehingga keunikan ini membuat madu memiliki khasiat yang berbeda dibanding madu dari jenis lain.

Vegetasi pada hutan lindung bukit barisan selatan juga berpengaruh pada khasiat madu ini. Terbukti telah menyembuhkan : Gerd, Alergi menahun, miom, Pemulihan pasca oprasi, batuk menahun, dll

Madu apicalis adalah madu paling langka dan terbaik dari jenis madu yang ada di dunia.

KEUNGGULAN MADU SUHITA 
1. kadar air sesuai SNI
2. Jelas sanad ( Asal Usul Madu )
3. Pure honey
4. Proses Panen Yang higienis
5. Penanganan pasca panen yang tepat

SERTIFIKAT
BPOM : Label SP atau yang biasa disebut dengan Sertifikat Penyuluhan merupakan label yang diberikan oleh Dinas Kesehatan terhadap para pengusaha skala kecil atau biasa disebut dengan Usaha Kecil Menengah (UKM).
NKV : Setiap unit usaha pangan asal hewan yang telah memenuhi syarat higiene dan sanitasi selanjutnya diberikan sertifikat kontrol veteriner atau yang selanjutnya disebut Nomor Kontrol Veteriner (NKV).
HALAL : adalah produk yang memenuhi syarat kehalalan sesuai dengan syari’at Islam

Suhita bee farm berlokasi di jln. Batin Mangku Negara, Batu Putuk, Kota Bandar Lampung. Anda bias temukan di google maps : suhita bee farm.

Suhita bee farm (SBF) merupakan sebuah usaha Budidaya lebah madu yang focus pada jenis lebah Trigona dan Lebah Apis. Sejauh ini SBF telah mengembangkan atau membudidayakan 3 jenis Trigona dan 2 jenis Apis unggulan Lampung yaitu:
Lebah Trigona 
1. Heterotrigona Itama (Budidaya)
2. Geniotrigona Thoracica (Budidaya)
3. Tetrigona Apicalis (budidaya)
Lebah Apis
1. Apis Melifera (Budidaya)
2. Apis Cerana (Budidaya)
3. Apis dorsata (Liar)


SUHITA BEE FARM
Pure From Nature To You


Madu Suhita Lampung

Profil UMKM

PT Suhita Lebah Indonesia adalah prusahaan yang berkomitment dalam usaha budidaya lebah madu, dengan jenis lebah bersengat dan lebah tanpa sengat serta pengolahan produk turunan lebah madu dengan riset dan teknologi terbarukan. Kami melakukan studi dan riset tentang perlebahan di mulai sejak tahun 2016, brawal dari keinginan untuk mengkonsumsi madu murni, akan tetapi kami ragu akan kemurnian madu yang ada di pasaran. Pada akhirnya kami memutuskan untuk memelihara lebah madu secara mandiri untuk konsumsi keluarga.