Semi-Silk Viscose Batik Size 2 meter Handmade By IwearLure
Jenis Kain: Batik
Nama Motif: Parang
Makna Motif: Motif pada batik parang menggambarkan kekuatan dan pertumbuhan yang digunakan oleh para raja. Oleh karena itu, batik parang disebut juga batik larangan atau batik keraton karena tidak boleh dipakai oleh rakyat biasa.
Jenis Bahan: Viscose
Ukuran: 2 meter x 115 cm
Jenis Pewarnaan: Pewarna Sintetis
Teknik Pembuatan Kain: Cap
Profil UMKM
IwearLure berdiri pada tahun 1998, berlokasi di Tangerang Selatan – Banten. Pada awal berdirinya perusahaan, Ibu Pudji menjual sepatu kulit, hasil produksi UMKM Indonesia. Tahun 2005, IwearLure bertransisi menjadi penjual pakaian wanita. Sebagai UMKM yang telah berdiri sejak tahun 1998, IwearLure telah membuka lapangan kerja untuk sekitar 1000 orang. Harapan untuk memberikan kehidupan yang lebih baik untuk karyawan kami merupakan motivasi IwearLure untuk terus berkarya. Selama 14 tahun terakhir, IwearLure mampu memproduksi 3000 potong baju per bulan , atau sekitar 36000 potong baju per tahun.