Kain Kumbu
Jenis Kain: Tenun
Nama Motif: Tiang Langgai Uwi
Makna Motif: "Duri rotan yang ada dihutan tanah kalimantan Maknanya : sebagai pengait rejeki Harapannya : orang yang memakai tenun motif ini mudah mendapatkan rejeki."
Jenis Bahan: Katun
Ukuran: 198 cm x 118 cm
Jenis Pewarnaan: Pewarna Sintetis
Teknik Pembuatan Kain: Gedogan
Profil UMKM
Kami bergerak dibidang kerajinan dan fashion , kami membuat kain kain tenun buatan manual dengan berbagai macam variasi motif dan warna. Dengan perkembangan zaman kain tenun buatan manual ini dikategorikan mahal karena proses pembuatan motif yang berasal dari mimpi maupun imajinasi pewarnaan yang berasal dari hutan dan lingkungan sekitar. Kain Tenun ini setiap motif maupun warna hasilnya tidak akan bisa sama persis (limited Edition), membuat kain tenun ini memiliki nilai khusus bagi pelangan pelanggan setia kami terhadap wastra.