Camilan Nusantara

WEDANGKU - WEDANG EMPON-EMPON CELUP

Rp 25.000

Deskripsi Produk :

Berat Bersih: 30gr (15 pcs @2gr)
Kandungan Bahan: Ginger, Turmeric, Curcuma, Cinnamon, Lemongrass
Varian / Rasa: Celup/Rempah

Temulawak dikenal Masyarakat Jawa dengan sebutan “EmponEmpon” yang digunakan sebagai bahan pembuatan minuman tradisional. Sejak dulu, ketiga rempah rimpang ini telah diramu menjadi seduhan yang menyegarkan dan nikmat. Bersama harumnya sereh paket nikmat pun hadir dalam kemasan praktis sehingga “Wedang Empon-Empon” menjadi pilihan sempurna untuk mengawali dan mengakhiri hari-hari Anda


Profil UMKM

CV Centrindo Kurnia Tritama adalah IKM yang memproduksi minuman botanikal serta teh dengan bahan baku utama rempah dengan merk DEN BAGUS, DENAYU, dan WEDANGKU. Produk unggulan adalah minuman botanikal wedang uwuh, yang merupakan minuman khas Jogjakarta dan merupakan warisan budaya tak benda. Dalam proses produksinya memberdayakan warga sekitar lokasi produksi khususnya kaum perempuan. Produk yang dihasilkan memiliki ijin berusaha NIB (9120415021709) ijin edar BPOM untuk setiap produk, sertifikat Halal (ID34210000191880721), dan HACCP dari BBIA (220080/BSKJI/BBIA/MS-LSS.2/I/2022) . Kapasitas produksi 30.000 pack per bulan dengan tenaga kerja 20 orang.