Pakaian Jadi

KKB Meila (1 Set of Blouse, Outer and Long Pant)

Rp 500.000

Deskripsi Produk :

Ukuran: All Size with Average width of the chest is 100 cm
Jenis Bahan: Rayon
Jenis Pewarnaan: Pewarna Alam


Profil UMKM

Pada awal Desember 2014 perusahaan kami berdiri dengan menjadi UMKM bernama Batik Biru Bulu Sukoharjo, 3 tahun setelahnya tepatnya pada tanggal 12 April 2017 usaha kami daftarkan sebagai CV. Indigo Biru Baru Sukoharjo. CV. IBB menawarkan produk dengan zat pewarna alam organik dengan kualitas yang tak kalah dari pewarna sintetis di pasaran. Bahan baku utama pewarna alam kami di ekstrak dari tanaman indigofera tinctoria sebagai sumber warna Biru, Kayu Tegeran (Cudraina Javanensis) sebagai sumber warna Kuning, serta kayu secang (Caesalpinia Sappan) dan Kayu Tingi sebagai sumber warna Merah.